Header Ads

POST UPDATE
recent

Idle Timeout Dan Keepalive Timeout User Hotspot Mikrotik

 

Keepalive Timeout User Hotspot Mikrotik


Idle timeout adalah kondisi dimana user aktif akan logout otomatis dari mikrotik selama user dalam keadaan tidak terdeteksi traffic data dan perangkat user masih terhubung ke mikrotik.

Keepalive timeout adalah kondisi dimana user aktif akan logout otomatis dari mikrotik setelah user putus secara fisik dari mikrotik misalnya saat user shutdown, atau perangkat wifi user tidak menjangkau signal hotspot mikrotik.

Langkah setting idle timeout dan keepalive timeout:

  1. Masuklah ke winbox (baca: cara buka winbox)

  2. cara Setting Idle Timeout Dan Keepalive Timeout User Hotspot Mikrotik

  3. Untuk Setting Idle Timeout Dan Keepalive Timeout User Hotspot Mikrotik, klik menu IP > Hotspot, pilih userprofile
  4.  
    cara Setting Idle Timeout Dan Keepalive Timeout User Hotspot Mikrotik RouterOS

Saya coba jabarkan secara bahasa mudahnya saja ya, karena jika memakai bahasa Teknis nya, khawatir enjelimet.

Jadi, Idle Timeout itu adalah waktu dimana user authorized (aktif) akan logout secara otomatis dari mikrotik ketika / jika user tersebut tidak terdeteksi mentransfer data dari dan ke mikrotik selama kurun waktu yang ditentukan di settingan Idle Timeout di WinBox Mikrotik.

Sedangkan Keepalive Timeout adalah waktu dimana user authorized (aktif) akan logout secara otomatis dari mikrotik ketika user terputus secara fisik dari mikrotik, misalnya saat user shutdown, tentunya setelah mencapai waktu yang ditentukan di settingan Keepalive Timeout di WinBox Mikrotik.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.